Salah satu Pos Terpadu yang di siapkan kepolisian polda lampung ( poto muslim pranata)
BUMILAMPUNG.COM, LAMSEL – Antisipiasi arus balik leban tahun 2021 kepolisan berama tim gugus Covid – 19, terus melakukan antisipasi kendaraan yang akan menyeberang melalui pelabuhan bakauheni.
Dari pantuan terlihat sejumalah kendaraan di hentikan petugas di sejumlah titik, terutama kendaraan yang melintas menuju ke arah pelauhan bakauheni lampung, untuk dilakukan pemeriksaan terhadap semua penumpang kendaraan.

Petugas lakukan pemeriksaan di Rest area KM 20 Tol Lampung.
Kanit Reg Indent Polres Lamsel Ipda Wahyu ditemui di rest Area KM 20, mengungkapkan, pemeriksaan dilakukan untuk memastikan para penumpang kendaraan yang akan menyebrang sudah melalui prosedur Rapid Test Covid-19.
” Kita periksa semua kendaraan yang melintas, tampa terkecuali, untuk memastikan penguna jalan sudah melakukan Rapid Antigen” Ujar Wahyu.
Pihaknya menghimbau kepada pelaku perjalanan sebelum berangkat agar melengkapi adminitrasi perjalanan dengan surat ket negative covid dari rumah sakit atau puskes terdekat ( lim/Red1)..












